New York (film)

New York
Poster rilis teatrikal
SutradaraKabir Khan
ProduserAditya Chopra
SkenarioSandeep Srivastava
CeritaAditya Chopra
PemeranJohn Abraham
Katrina Kaif
Neil Mukesh
Irrfan Khan
NaratorJohn Abraham
Penata musikPritam
Pankaj Awasthi
Julius Packiam
SinematograferAseem Mishra
PenyuntingRameshwar S Bhagat
Perusahaan
produksi
Distributor20th Century Fox
YRF Entertainment
Tanggal rilis
  • 26 Juni 2009 (2009-06-26)
Durasi153 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran45 crore (US$6,3 juta)
Pendapatan
kotor
61,75 crore (US$8,7 juta)

New York adalah sebuah film thriller Amerika Serikat 2009 yang disutradarai oleh Kabir Khan, yang diproduksi oleh Aditya Chopra, dan permainan latarnya oleh Sandeep Srivastava. Efek visual-nya berasal dari Visual Computing Labs, Tata Elxsi Ltd.[1] Film tersebut dibintangi oleh John Abraham, Katrina Kaif, Neil Nitin Mukesh dan Irrfan Khan. New York dimulai pada 1999, berakhir pada 2008, dan mengisahkan cerita tiga pelajar yang belajar di Universitas Negara Bagian New York yang fiksi yang kehidupannya berubah karena 9/11 dan akibatnya.

  1. ^ "Tata Elxsi creates visual effects for Yash Raj's latest offering 'New York' (Press Release)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-16. Diakses tanggal 2015-05-19. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy